Aa Latif Sekjen Kordapil 1 Relawan A A: Paslon Nomor 2 Asep Japar Andreas, Kita Raih Kemenangan di Pilkada Sukabumi dengan Mubarokah dan Berkah

    Sukabumi – Paslon Nomor 2 Asep Japar Andres terus perkuat dukungan dan pemenangan di Pilkada Sukabumi tahun 2024 ini, sebelumnya Paslon Nomor 2 yang lebih populer dengan sebutan AA ini menggelar menggelar acara konsolidasi di wilayah Daerah Pemilihan (Dapil) 6. Hari ini, Minggu 20 Oktober 2024 acara konsolidasi di gelar di Dapil 1, sama seperti di dapil lain, acara meriah dan dihadiri oleh berbagai elemen masyarakat dan partai koalisi ini dengan penuh semangat.

    Menurut Sekjen Kordapil 1 Aa Latif mengatakan bahwa acara tadi sangat bersemangat untuk meraih kemenangan AA, Latif sangat optimis sekali AA menang di Pilkada Sukabumi ini.

    “Tentunya kita sangat optimis sekali AA atau Asep Japar Andreas menang di Pilkada Sukabumi ini, kita semua berjuang bersama untuk meraih kemenangan Paslon Nomor 2 dengan Mubarokah dan Berkah, ” kata Aa Latif usai acara Konsolidasi dan blusukan bersama Asep Japar

    Asep Japar, calon bupati dari Paslon Nomor 2 juga di dampingi oleh Ketua Tim Pemenangan, Budi Azhar, serta anggota DPRD dari partai koalisi pendukung, yang menunjukkan soliditas dan dukungan politik yang kuat, serta pra relawan dan tamu undangan lainnya.

    Acara konsolidasi ini dihadiri juga oleh para ketua Pimpinan Kecamatan (PK) dan Pimpinan Anak Cabang (PAC), serta pengurus desa dari partai koalisi yang mendukung pasangan Asep Japar Andreas.

    “Kita berjuang bersama untuk kemenangan Asep Japar Andreas, well derededken gasken pokonya, ” kata Aa latif.

    aa latif sekjen kordapil 1 relawan a a paslon nomor 2 asep japar andreas kita raih kemenangan di pilkada sukabumi mubarokah berkah sukabumi
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Giat Sambang Warga Masyarakat oleh Polsek...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung di Desa...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Persit Kartika Chandra Kirana Gelar Pertandingan Voli di Mapuspenerbad Pondokcabe, Pererat Silaturahmi dan Bangun Komunitas Sehat

    Ikuti Kami