Bhabinkamtibmas dan Babinsa Ciracap Silatuhrahmi ke Kantor Desa Binaanya

    Bhabinkamtibmas dan Babinsa Ciracap Silatuhrahmi ke Kantor Desa Binaanya
    Bhabinkamtibmas dan Babinsa Ciracap Silatuhrahmi ke Kantor Desa Binaanya

    SUKABUMI - Bhabinkamtibmas Desa caringin nunggal Polsek Ciracap Polres Sukabumi Bripka wiwis melaksanakan Door To Door System (DDS) dengan menyambangi kantor desa dan warganya. Kamis (20/07/23).

    Bhabinkamtibmas Desa Caringin nunggal laksanakan Sambang di  Desa Caringin Nunggal kec. Waluran bersama warga masyarakat merupakan salah satu wujud ke aktif an Bhabinkamtibmas dalam menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat di desa binaannya.

    Bhabinkamtibmas menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas agar masyarakat turut serta menjaga situasi kamtibmas yang telah kondusif dengan cara tidak ikut-ikutan terlibat dalam aksi kejahatan dan menanamkan ke dalam diri sendiri bahwa keamanan dan ketertiban masyarakat Desa di awali dari diri sendiri.

    “Kegiatan ini juga untuk mendengarkan keluh kesah atau permasalahan yang dirasakan masyarakat sehingga bisa bersama-sama untuk dicarikan jalan keluar, ” ujar Wiwis.

    Selain itu, Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede SH SIK MH, melalui Kapolsek Ciracap Iptu Tatang S.H mengatakan dengan dilaksanakan nya Door to door system yg nyaman dapat merangkul semua elemen masyarakat agar dapat bersama-sama dengan Kepolisian, sehingga keamanan dan ketertiban masyarakat agar tetap kondusif dan juga merupakan perwujudan dari program bapak Kapolres Sukabumi Yaitu AA DEDE Agamis Aman Dedikasi Empaty Damai Efektif dan Efisien guna menampung segala bentuk masukan dan kritik serta saran dari masyarakat.

    polres sukabumi polda jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Para Polisi RW, di Polsek Palabuhanratu...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Sagaranten Jalin...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Kapolsek Sagaranten AKP A. Suryana Lakukan Anev bersama Anggotanya, Ciptakan Pelayanan terbaik Kepada Masyarakat
    Bhabinkamtibmas Desa Sukatani Polsek Parakansalak Polres Sukabumi Gencar Lakukan Sambang Door to Door
    Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Laksanakan Door to Door dan Pengamanan Wisata Batu Bintang untuk Jaga Kondusivitas Menjelang Pilkada Serentak 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Caringin Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Laksanakan DDS dan Himbauan Kamtibmas untuk Warga
    Sertu Ian Sarwian Berikan Pembekalan PBB Kepada Satlinmas Desa Banyuwangi Kecamatan Cibitung Sukabumi
    Polsek Gunungpuyuh Laksanakan Patroli Objek Vitas Antisipasi Gangguan Kamtibmas
    Kapolsek Cikidang Gelar Kegiatan Pemberian Makanan Bergizi untuk Anak-anak TK Tunas Karya Cipetir
    Bakti Kesehatan Pemberian PMT untuk Balita Stunting Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Bersama Pemerintah Setempat
    Hadirkan Rasa Aman, Polsek Gunungpuyuh Lakukan Gatur Pagi
    Polsek Cisaat Laksnakan Apel Pagi, Sebagai Bentuk Komunikasi Pimpinan dan Anggota
    Bhabinkamtibmas Desa Gunung Bentang Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Melaksanakan Door To Door System dan Himbauan Kamtibmas
    Patroli Dialogis oleh Anggota Polsek Curugkembar Polres Sukabumi
    Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Gelar Patroli Dialogis untuk Ciptakan Kamtibmas Kondusif
    Bhabinkamtibmas Polsek Cikidang Polres Sukabumi di Desa Cikiray Laksanakan Anjangsana dalam Upaya Meningkatkan Kamtibmas
    Operasi Pemberantasan Miras Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Wilayah Tetap Aman, Tanpa Temuan Barang Bukti"

    Ikuti Kami